Monday, January 30, 2012

Kicau Mania | Komunitas Pecinta Burung

Kicau Mania | Komunitas Pecinta Burung - ini adalah komunitas para pecinta burung berkicau indonesia yang memiliki hobby memelihara dan mengembang biakan burung berkicau yang ada di Indonesia. Terdapat banyak sekali macam burung berkicau yang ada di Indonesia karena negara ini masih memiliki ekosistem yang mendukung untuk perkembangan burung. Namun burung berkicau belakangan ini sering diburu untuk dipelihara penghobi sehingga keberadaannya terancam punah. Kicau mania adalah istilah untuk para pecinta burung berkicau baik yang hanya hobby mendengarkan burung berkicau dirumah maupun yang memiliki hobby untuk melombakan burung di arena lomba.

Dalam komunitas kicau mania anda bisa mendapatkan berbagai macam artikel maupun saran saran untuk pecinta burung, Tips dan trick agar burung kicauan menjadi rajin berkicau. terdapat pula bagaimana proses berternak burung, cara memilihara burung dan breeding yang benar untuk burung kicauan yang mahal harganya seperti Cucak rawa, cucak rowo, cucak ijo, kacer, dan juga Murai batu. 

Jika anda pecinta burung berkicau dan termasuk kicau mania, maka pelajarilah artikel kami dibawah ini:






Jika anda adalah pecinta burung juga namun tidak mengenal komunitas kicau mania itu merupakan hal yang sangat aneh. karena kicau mania adalah forum dan komunitas para pecinta burung berkicau juga termasuk burung perkutut dan berbagai burung kicauan liar lainnya.

1 comment:

  1. Mohon info dimana bisa mendapatkan buku panduan cara memelihara burung perkutut/balam :
    Ishak Ahua(Mr)
    Galatica Resource International Co.Ltd
    Metro Sunter Apartment 108,Sunter
    Jakarta14340,Indonesia.
    Telp: +62216511962,+622168770308
    Fax : +62216505250
    Mobile: +6281807981188;+6281317501188,pin BB 252316E7
    Email: galatica88@centrin.net.id;ishak.ahua@yahoo.com;
    ishak.ahua@galatica88.com,ishak.ahua@gmail.com
    MSN: ishak.ahua@hotmail.com

    ReplyDelete

Silahkan Berkomentar, Terkait Artikel ini...