Friday, February 15, 2013

Cara Membuat Bir Pletok Penghangat Badan

Bir Pletok bukanlah bir yang memabukkan yang mengandung Alqohol, melainkan minuman penghangat badan disaat cuaca dingin karena hujan atau salju turun. Bir Pletok begitu mudah cara buatnya dan nikmat cara buatnya pun cukup mudah asalkan anda bisa menyiapkan bahan bahannya serta mau memasaknya. Berikut ini kami menyajikan resep Bir Pletok Khas Gunung Kelud yang nikmat dan hangat.

Cara Membuat Bir Pletok Penghangat Badan

Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
1.500 ml air
150 gram jahe, dibakar, dimemarkan
50 gram gula merah, disisir
2 batang serai, dimemarkan
5 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya
4 cm kayumanis
5 butir cengkeh
150 gram gula pasir
1/4 sendok teh garam


Cara membuat:

  1. Rebus jahe, gula merah, serai, daun jeruk, kayumanis, cengkeh, kayu secang, dan daun pandan di atas api kecil sampai mendidih dan harum. Saring.
  2. Tambahkan gula pasir, garam dan buah pala . Aduk rata. Masak sampai larut dan harum. Angkat.
  3. Sajikan hangat.

Mulai Februari ini Infoting akan mencoba untuk menyajikan berbagai Menu dan Resep Terbaru Masakan dan Minuman Khas Indonesia dan dunia untuk melengkapi berita dan artikel yang bermanfaat untuk pengunjung Infoting, Untuk Info terbaru Menu dan Resep masakan temukan hanya di Infoting

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan Berkomentar, Terkait Artikel ini...