Pertandingan antara Ajax vs City tentu saja bakal berlangsung seru karena kedua tim sangat merindukan kemenangan bagi timnya di Liga Champions untuk kali pertama musim ini. pada daftar klasemen sementara Group ini, Ajax Amsterdam menempati urutan buncit, sementara City bertengger di urutan ke - 3 dengan satu point.
Lihat juga artikel kami terdahulu tentang Arsenal vs Schalke 04
Dalam Catatan kami, Ajax Amsterdam terakhir kali mencatat kemenangan atas tamu dari inggris adalah pada tahun 1980 melawan Nottingham Forest 1-0 di semi-final Piala Champion Antarklub. Sementara kemenangan Tandang atau laga diluar stadion mereka adalah ketika berhadapan dengan Manchester United tahun lalu pada laga penyisian 32 besar Europe League.
Pengalaman Ajax di kontes liga champions kuranglah meyakinkan, sementara di kubu City ada kabar gembiri karena Gelandang serang andalannya yaitu David Silva dikabarkan telah membaik sehingga bisa dimainkan pada pertandingan ini.
Agar lebih mudah dalam memberikan prediksi, berikut ini adalah catatan kami kondisi kedua tim menjelang Penyisihan Liga Champions Group D pada 25 Oktober 2012
5 pertandingan terakhir Ajax :
20 Okt 2012 : Heracles 3-3 Ajax (Eredivisie)
7 Okt 2012 : Ajax 1-1 Utrecht (Eredivisie)
4 Okt 2012 : Ajax 1-4 Real Madrid (Liga Champions)
30 Sept 2012 : Ajax 1-0 Twente (Eredivisie)
27 Sept 2012 : Utrecht 0-3 Ajax (KNVB Beker)
5 pertandingan terakhir Man. City :
20 Okt 2012 : West Brom 1-2 Man. City (EPL)
6 Okt 2012 : Man. City 3-0 Sunderland (EPL)
4 Okt 2012 : Man. City 1-1 Dortmund (Liga Champions)
29 Sept 2012 : Fulham 1-2 Man. City (EPL)
26 Sept 2012 : Man. City 2-4 Aston Villa (Piala Liga)
20 Okt 2012 : Heracles 3-3 Ajax (Eredivisie)
7 Okt 2012 : Ajax 1-1 Utrecht (Eredivisie)
4 Okt 2012 : Ajax 1-4 Real Madrid (Liga Champions)
30 Sept 2012 : Ajax 1-0 Twente (Eredivisie)
27 Sept 2012 : Utrecht 0-3 Ajax (KNVB Beker)
5 pertandingan terakhir Man. City :
20 Okt 2012 : West Brom 1-2 Man. City (EPL)
6 Okt 2012 : Man. City 3-0 Sunderland (EPL)
4 Okt 2012 : Man. City 1-1 Dortmund (Liga Champions)
29 Sept 2012 : Fulham 1-2 Man. City (EPL)
26 Sept 2012 : Man. City 2-4 Aston Villa (Piala Liga)
0 komentar:
Post a Comment
Silahkan Berkomentar, Terkait Artikel ini...