Kepribadian seseorang dapat tergambar dari warna pakaian yang digunakannya maupun segala warna kesukaannya, Tahukah anda arti warna dalam kehidupan ini terkait dengan kepribadian seseorang? Jika ingin mengerti mungkin tulisan Infoting dibawah ini bisa menjadi bacaan yang menarik sehingga kita bisa memahami seseorang dari warna yang disukainya.
Arti Warna Dalam Kepribadian seseorang :
- Putih : Rendah Hati, Bersahaja, Cinta damai, Suka bercerita
- Hitam : Keras kepala, Tertutup, Dingin, suka menolong
- Merah : Percaya diri, Periang, Pemberani, agak Jahil
- Biru : Romantis, Penyabar, Suka menyendiri, diam2 menghanyutkan
- Kuning : Suka dengan kemewahan, Romantis, Mudah cemburu, Mandiri
- Hijau : Apa adanya, Penuh wawasan luas, Berkharisma tinggi, digemari banyak orang, tapi kadang pendendam
- Pink : Manja, Lembut, Lebay, namun Penyayang
- Coklat : Tertutup, Mandiri, Romantis, dan suka bercanda.
Bagaimana ? apakah arti warna itu sesuai dengan karaktermu?
No comments:
Post a Comment
Silahkan Berkomentar, Terkait Artikel ini...